Wednesday, September 7, 2016
Waktu duduk
Duduk, duduk di pinggir trotoar atau dimana saja yang pandangannya menjangkau betapa kecilnya kita sebagai manusia.
Luangkan 5 - 10 menit mu keluar.
Rasakan apa kita hidup di satu kelas sosial saja? Atau di semua?
Gak ada yang sempurna memang, di dalam singkat ada banyak keterikatan yang kadang hancur berkeping-keping hanya karena nafsu yang terlanjur jadi pembiaran.
Lupa kalau ada tangga dan kelas yang harus dipikirkan keberadaan nya bukan untuk dicekik atau diinjak.
Lupa kalau ada banyak pertanyaan sederhana yang tak pernah terjawab dan atau sengaja dibiarkan menumpuk untuk diruntuhkan kemudian sambil membiarkan pertanyaan - pertanyaan sederhana tertumpuk kembali. Pertanyaan di rotasi yang sama, melakukan perjalanan berulang karena pembiaran dan pembiasaan.
Kalau saja rotasi pemikirannya disetir menuju jalanNYA mungkin kita akan melihat pemandangan yang berbeda di pelbagai titik.
Sejauh mana kita berpikir menuju kebaikan waktu pulang sebenarnya dan hanya pulang?
Dan sesungguhnya banyak dari kita bermimpi untuk sampai di kesuburan tempat bercahaya dan penuh ceria.
How's that?
Where are you?
Where have you been?
#neverstoplearning
#PositivO sights
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
Pasar Dadakan by Lorong Cihapit
Yeap just like the title "Pasar Dadakan" as suddenly I saw their poster and decided to go there. Its going on in a place called C...

-
La Belle ... La Belle is a bakery shop here in town, stay in at loyalty time. It was there since the old time, long before i was born. Wh...
-
August earlier with go back to teach some craft for kids. Been so long and finally did it again. Its a wonderful time indeed when transfer y...
-
Yeap just like the title "Pasar Dadakan" as suddenly I saw their poster and decided to go there. Its going on in a place called C...
No comments:
Post a Comment